Roti maryam eggless - Kehangatan dan kedekatan keluarga bisa diperoleh dengan cara sederhana. Salah satunya adalah memasak dan menyajikan makanan untuk keluarga. Sebagai ibu rumah tangga tentunya tidak ingin melewatkan momen makan bersama bukan? Masakan juga bisa menjadi kunci keluarga bahagia lho, banyak yang merasa rindu rumah karena masakannya sudah ditemukan di tempat lain. Nah buat kamu yang suka masak dan mau tidak mau harus menyediakan masakan untuk keluarga, tentunya kamu juga tidak mau jika masakan yang disajikan itu-itu saja bukan? Kamu bisa memasak dengan varian baru dan sederhana. Pasalnya sekarang ini kamu bisa dengan mudah menemukan resep masakan tanpa harus bersusah payah.

Roti maryam eggless Roti maryam itu apa, roti maryam india, roti maryam instan, roti maryam isi keju, roti maryam isti. Kami juga menyediakan Roti Maryam, Roti Burger, Daging Kebab Frozen, Bahan Kebab Frozen. Kebutuhan lain untuk usaha anda, kami siap untuk kami adakan. Resep Roti Maryam - Wikipedia Indonesia, roti mariyam (sebutan di kampung peranakan Arab di Surbaya), roti cane, roti konde (sebutan orang Jawa), atau roti canai adalah sejenis roti pipih. Anda bisa membuat Roti maryam eggless menggunakan 5 bahan dan 8 langkah. Begini cara memasaknya.

Bahan-bahan buat Roti maryam eggless

  1. Siapkan 400 g tepung terigu (me: protein sedang).
  2. Siapkan 150 g margarin (dicairkan).
  3. Siapkan secukupnya minyak goreng.
  4. Sediakan 200-250 susu cair (bisa dengan air biasa).
  5. Sediakan 1/2 sdm garam.

Langkah-langkah membuat Roti maryam eggless

  1. Campur tepung terigu, tambahkan 5 sdm margarin cair, 3 sdm minyak goreng, garam, dan susu. Aduk rata, uleni hingga kalis..
  2. Jika sudah kalis, bulatkan adonan, olesi dengan minyak goreng, dan tutup dengan plastik wrap. Diamkan kurleb 15 mnt.
  3. Ambil adonan dan bagi menjadi beberapa bagian, kalau saya, ditimbang 60 g tiap bagiannya. Tiap adonan dicubit cubit sedikit diuleni, lalu bulatkan. Lakukan sampai semua bagian adonan habis. Rendam adonan dengan minyak sayur 1-2 jam, tutup dengan plastik wrap.
  4. Ambil adonan, tipiskan dengan tangan (lebih tipis lebih bagus ya). Olesi dengan margarin cair. Kalau ingin maryam coklat, di sesi ini bisa ditambahi cream coklat atau meses coklat.
  5. Lipat bagian atas ke tengah, dan bagian bawah ke tengah (seperti pada gb1). Selanjutnya lipat bagian kanan ke atas, dan bagian kiri ke bawah (gb2). Lalu tumpuk bagian kanan dengan kiri, hingga berbentuk seperti konde (gb3).
  6. Lakukan sampai semua adonan habis. Lalu tipiskan 'konde'. Pelan pelan saja ya, cukup dengan tangan, tipiskan sambil sedikit dilebarkan.
  7. Goreng diatas teflon yang sudah benar benar panas. Boleh diolesi margarin terlebih dulu (opsional). Lebih bagus saat menggoreng maryam dengan ditutup ya bun, supaya matangnya luar dalam. Catatan: Kalau ingin disimpan dalam freezer, gorengnya cukup setengah matang saja.
  8. Lakukan sampai adonan habis. Happy cooking.

Roti maryam eggless - Demikian isu yang bisa kami berikan mengenai Resep Kuliner Terbaru dan Terlengkap. Gampang sekali kan membuat Roti maryam eggless ini? Selamat mencoba. Baca Juga Resep Lainnya di : Resep Masakan Terbaru lainnya disitus ini.